Selasa, 02 Oktober 2018

Pantun nasehat

Contoh pantun nasehat
Bikin mie ayam pakai sawi
Ditambah bakso nikmat sekali
Keharusan menjadi manusiawi
Jadilah rakyat yang cinta damai
Lihat hujan teringat mantan
Pertanda jiwa kurang dewasa
Demi menjaga persatuan
Mintalah restu Tuhan yang Esa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar